Google chrome tanpa ribet maka dapat kita ketahui file apa saja yang sudah kita download tersebut untuk cara pintasnya bisa dengan mengklik Ctrl + J F. Menu Brokmarks Google Chrome Menu ini berfungsi sebagai penyimpan situs Favorite yang sering di kunjungi atau situs yang mengandung bacaan dan materi lengkap untuk referensi kamu, bisa di simpan pada situs menu brokmarks ini, nah untuk menemukan situs yang kamu simpan, maka cara simplenya tinggal buka brokmarks yang ada di google chrome aja, simple dan terjamin situs itu tersimpan dengan rapi. G. Fitur Zoom pada Google Chrome Mungkin sudah banyak yang tahu apa kegunaan dari fitur Zoom pada Google chrome, fitur ini memungkinkan penggunanya untuk memperbesar tampilan layar ketika sedang menjelajah internet atau ketika sedang ofline dan membaxa halaman tersimpan, ketika di aktifkan fitur ini maka secara otomatis layar yang ada di google chrome akan membesar apabila kamu menekan ctrl + ( + ) dan apabila kamu menekan ctrl + ( -) maka t...
Komentar
Posting Komentar